Selasa, 21 Mei 2013

Info ps4

                                  ps4 diungkap







      
CONTROLLER DUALSHOCK
Salah satu fitur PlayStation 4 yang paling diungkap adalah controller DualShock 4, yang menggabungkan bentuk dasar controller PlayStation sebelumnya dengan beberapa elemen baru. Di tengah-tengahnya memiliki touchpad kecil yang memperbolehkan useruntuk berinteraksi dengan game dan program lain seperti tablet atau smartphone. Controller ini juga mencakup jack headset, speaker, lampur yang berubah-ubah.
                                      
Controller ini juga akan tersinkronisasi dengan Playstation 4 Eye seperti kineck, sebuah kamera 3D yang menggunakan 2 lensa untuk persepsi kedalaman. Fitur utama controller yang ditunjukkan adalah tombol Share, sebuah tombol yang didedikasikan untuk mengaktifkan sejumlah fungsi sosial.
Contoh dari fitur ini adalah broadcast bahwa Anda online, komunikasi dengan teman, menonton mereka bermain secara live, share screenshot pada saat bermain, bahkan yang paling unik adalah teman Anda dapat memberikan item atau memainkan karakter Anda.

SPESIFIKASI HARDWARE
Sony telah memperbarui dan meningkatkan kapabilitas grafis serta pemrosesan terkait dengan chip x86-64 AMD cores dan sebuah AMD Radeon GPU dengan 1.84 Teraflops processing power. Console juga menggunakan 8 GB dari GDDR5 memori internal yang disatukan menjadi 176 GB/s terkait bandwidth grafikal.
Berikut Spesifikasi lengkap yang dirilis oleh Sony:
Spesifikasi PS4

LANGSUNG BERMAIN
Tujuan sebenarnya dari PS4 Sony ini adalah mengurangi waktu yang dibutuhkan untuk memainkan suatu game. PS4 akan masuk ke mode "suspend" sesuka hati pada saat tombol di controller ditekan. Hal ini akan memberhentikan game dan membuat console berada dalam status low-power, memperbolehkan user untuk memainkannya kembali pada keadaan PS4 ini ditinggalkan. Pemain juga akan dapat me-load program tertentu seperti browser web tanpa mematikan game.
Yang mengejutkan adalah gamer dapat memainkan game begitu ia membeli game, console akan me-download title dari game dan melanjutkan sisanya sembari game dimainkan, update juga dapat dilakukan sambil bermain game atau pada saat PS4 sedang standby.
REMOTE PLAY dan LAYAR KEDUA
Seperti Wii U Nintendo, PlayStation 4 atau PS4 juga akan memperbolehkan pemain untuk melakukan streaming game tertentu dari console di rumah mereka ke handheld PlayStation Vita, jadi gamer dapat memainkannya tanpa TV.
remote play
Tambahan untuk hal ini, Sony juga siap merilis Aplikasi untuk PlayStation 4 yang memperbolehkan layar  untuk dapat dilihat di iOS atau Android, hal ini dapat juga berguna untuk peta game, menonton gamer lain, membeli game dan sebagainya.

GAME-GAME DI PLAYSTATION 4
ps4 games
Judul-judul game yang disebutkan akan muncul di PlayStation 4 mencakup Knack, KillZone, Driveclub, InFamous Second Son, The Witness, Beyond : Two Souls, Deep Dawn, Final Fantasy yang baru, Watch Dogs, Diablo III, Destiny.
Tambahan untuk daftar di atas, Perry mengatakan adanya kemungkinan bahwa PS4 mendukung game di PS 1  dan PS 2 sebagai game yang dapat dimainkan lagi. Tapi hal ini tidak dijelaskan lebih lanjut apakah PS4 memang mendukung kapabilitas untuk memainkan game generasi sebelumnya. Walaupun begitu Sony meminta maaf bagi para gamer yang ingin memainkan game PlayStation 3 di PS4, karena PlayStation 4 tidak mendukung hal tersebut.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar